Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS) SMA DTBS Putra

Potret assesor sedang mewawancarai santri SMA DTBS Putra saat kegiatan PKKS berlangsung pada (19/12/2025) di Ruang Pertemuan Kampus SMA DTBS Putra, Kawasan Eco Pesantren 1 Daarut Tauhiid.